Senin, 03 Juli 2023

Ekspor Produk Perikanan dalam Perspektif Ekspor ke 21 Negara


 

 

 Indonesia sebagai negara kepulauan memang memiliki beragam jenis hasil produksi perikanan  yang cukup beragam. Jika pada akhirnya saat ini produk tersebut menjadi salah satu potensi ekspor Indonesia maka tidak berlebihan jika pada akhirnya Indonesia kedepan bisa menjadi salah satu eksportir hasil laut terbesar di dunia.

 

Besarnya potensi yang ada memang menjadi satu daya  tarik tersendiri bagi Indonesia pada umumnya dan pelaku bisnis ekspor perikanan  pada khususnya. Karena semakin  banyak negara yang menjadi tujuan ekspor semakin besar pula pengembangan potensi hasil perikanan yang bisa di kembangkan di seluruh Indonesia. Mengingat Indonesia sendiri adalah negara kepulauan dengan demikian potensi hasil lautnya juga sangat besar  untuk bisa di kembangkan salah satunya untuk produk ekspor.
 

Tidak ada komentar:

Perspektif Overview National Logistics Ecosystem sebuah Potensi Bisnis

  Logistik menjadi salah satu sektor bisnis yang saat ini menjadi cukup penting. Kenapa, karena tidak ada satu jenis bisnispun yang mampu di...